Artikel

PENTINGNYA MEMAHAMI TUJUAN DARI BISNIS

Bogor, 5 Oktober 2023. Kamis pagi ada kegiatan menarik yang dilaksanakan oleh Asosiasi Developer Property Syariah. Kegiatan tersebut berupa Training Sertifikasi Anggota ADPS Angkatan 7 dan 8. Pemateri disampaikan langsung Arief Sungkar selaku ketua umum ADPS. Materi berkaitan dengan “Standarisasi Management Mutu”. Dalam paparannya Pak Arief demikian biasa disapa, menjelaskan terkait Tujuan Bisnis, cara mencapai […]

PENTINGNYA MEMAHAMI TUJUAN DARI BISNIS Read More »

KABID LEGAL DPS DPW SULSEL SAMPAIKAN ASPIRASI PADA KONSULTASI RUANG PUBLIK II TERKAIT TATA RUANG KOTA KABUPATEN GOWA

Gowa, 3 Oktober 2023. DPS DPW Sulsel menghadiri Undangan Tata Ruang untuk Rapat Konsultasi Publik II Revisi Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Kawasan Perkotaan Sungguminasa Cambayya. Jumardi Daeng bate, ST sebagai Kabid Legal DPS DPW SULSEL. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Dinas Perumahan, Camat, DPR dan Pihak-Pihak Terkait. Kegiatan bertempat di Kantor Bupati Gowa Sulawesi Selatan.

KABID LEGAL DPS DPW SULSEL SAMPAIKAN ASPIRASI PADA KONSULTASI RUANG PUBLIK II TERKAIT TATA RUANG KOTA KABUPATEN GOWA Read More »

SHARING SESSION : DPS MENDENGAR

Bogor, 28 September 2023. Ada hal yang menarik dari kegiatan yang diinisiasi Pengurus DPS Pusat yaitu “DPS MENDENGAR”. DPS MENDENGAR sendiri artinya Forum dimana para pengurus DPS mendengarkan isi hati dari para member tentunya ialah menyampaikan keluh kesah, pengalaman, kisah inspirasi dan motivasi dalam menjalankan Projectnya. Pada Kegiatan tersebut dihadiri oleh Ustadz Rosyid Aziz selaku

SHARING SESSION : DPS MENDENGAR Read More »

NGAJI PROPERTY BERSAMA DPC DPS MALANG RAYA

Malang, 23 September 2023. Rizki adalah kenikmatan, keberkahan, karunia yang diberikan kepada Allah Swt pada hamba-Nya. Untuk menambah semangat spirit dakwah para member. DPS DPC Malang Raya mengadakan kegiatan Ngaji Properti dengan Tema “Rizki Dijamin Allah SWT Dan Tak Akan Tertukar. Acara dilaksanakan tepatnya di Kantor DPC DPS Malang Raya. Adapun peserta yang hadir sekitar

NGAJI PROPERTY BERSAMA DPC DPS MALANG RAYA Read More »

FULL DAY WORKSHOP DPS JATIM : MANAGEMENT KELOLA LAHAN DAN KONTRUKSI

Malang, 24 September 2023. Dalam upaya menguatkan pemahaman para membernya, DPS DPW Jatim kembali mengadakan workshop yang diadakan setiap bulan. Pada workshop kali ini ini tepatnya hari Ahad pukul 08.30 sampai 16.30 telah diselenggarakan workshop full day yang bertemakan “Pengelolaan Lahan dan Kontruksi”. Workshop tersebut digelar di Hotel Kartika Wijaya Batu Kota Malang. Acara ini

FULL DAY WORKSHOP DPS JATIM : MANAGEMENT KELOLA LAHAN DAN KONTRUKSI Read More »

KOPI DARAT DAN SHARING SESSION DPS DPW JAWA TENGAH

Kudus, 16 September 2023. DPW Jawa Tengah kali ini menyelenggarakan workshop dan sekaligus Kopdar perdana DPC DPS Kudus Raya. Kudus Raya merupakan salah satu area potensial dalam pengembangan Property Syariah di Jawa Tengah, untuk itu dalam rangka mensupport member dalam kaitannya dengan proyek property syariah, pengurus DPW DPS Jawa Tengah menyelenggarakan worksop Keuangan dalam upaya

KOPI DARAT DAN SHARING SESSION DPS DPW JAWA TENGAH Read More »

PENJAJAKAN KERJA SAMA ANTARA XL DENGAN DEVELOPER PROPERTY SYARIAH

Bogor, 6 September 2023. Di siang hari dengan cuaca yang cerah Kantor DPS Pusat kedatangan tamu dari Provider XL. Kunjungan tamu tersebut diterima oleh Ihsanul Muttaqien selaku Sekjend DPS dan Syarif Hidayat selaku Ketua DPS DPW DKI Jakarta. Pada kesempatan kunjungan itu Provider XL menawarkan Penjajakan Kerja Sama dengan Property Syariah. Dalam materinya disampaikan bahwa

PENJAJAKAN KERJA SAMA ANTARA XL DENGAN DEVELOPER PROPERTY SYARIAH Read More »

ANJANGSANA ADPS BERSAMA KEMENTERIAN PUPR, THE HUD INSTITUTE DAN UNIVERSITI KEBANGSAAN MALAYSIA

Jakarta, 28 Agustus 2023. Ada yang spesial dari rangkaian audiensi Asosiasi Developer Property Syariah kali ini. Yaitu mendapat undangan untuk berbincang bersama Menteri PUPR Dr. Ir. H. Mochamad Basuki Hadimoeljono, M.Sc., Ph.D. Pertemuan ini diinisiasi oleh The HUD Institute bersamaan datangnya tamu dari UKM (Universiti Kebangsaan Malaysia) untuk bekerjasama dengan PUPR. The HUD Institute akan

ANJANGSANA ADPS BERSAMA KEMENTERIAN PUPR, THE HUD INSTITUTE DAN UNIVERSITI KEBANGSAAN MALAYSIA Read More »

SPIRITUAL MARKETING DALAM BISNIS PROPERTY SYARIAH

Bogor, 7 September 2023. Marketing property syariah tidak bisa dilepaskan dari marketing edukasi. Bagaimana menjelaskan pada para konsumen kenapa harus property syariah tanpa bank. Sebagai Developer property syariah penting berpedoman kepada kekuatan spiritual marketing. Dalam kesempatan kali ini Asosiasi Developer Property Syariah mengadakan training dengan Narasumber developer yang pernah mendapat penghargaan Marketing Terbaik pada Silaknas

SPIRITUAL MARKETING DALAM BISNIS PROPERTY SYARIAH Read More »

PELETAKKAN BATU PERTAMA : MASJID ZAYD NAFFA

Semarang, 6 September 2023. Alhamdulillah atas izin Allah SWT telah teselenggarakan acara Peletakan Batu Pertama Masjid Zayd Nafa yang berada diproyek milik Yulianto ialah Perumahan Grand Sakinah yang berada disemarang jawa tengah. Dalam acara itu turut hadir Owner Grand Sakinah Yaitu Yulianto, Arief Sungkar selaku Ketua Umum ADPS, Vinaya Pribadi selaku Ketua Divisi CSR DPS,

PELETAKKAN BATU PERTAMA : MASJID ZAYD NAFFA Read More »